Image may be NSFW.
Clik here to view.
Halo Palcomster, salam literasi!
Perpustakaan Nasional RI menyelenggarakan webinar “Pengukuran Indikator Kinerja Kunci Urusan Perpustakaan”, dalam rangka membangun budaya gemar membaca dan literasi masyarakat. Ini merupakan tindak lanjut Peraturan Pemerintah No. 13 Tahun 2019 tentang Laporan dan Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintah Daerah serta Peraturan Menteri Dalam Negeri No. 18 Tahun 2020 tentang Peraturan Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2019 tentang Laporan dan Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah.
Keynote Speaker:
Drs. Muhammad Syarif Bando, MM.
Kepala Perpustakaan Nasional RI
Narasumber:
Ir. Zanariah, M.Si
Direktur Sinkronisasi Urusan Pemerinrah Daerah IV, Ditjen Bina Pembangunan Daerah, Kementerian Dalam Negeri RI
Dr. Adin Bondar, M.Si
Kepala Pusat Analisis Perpustakaan dan Pengembangan Budaya Baca, Perpustakaan Nasional RI
Prima Arienstonandri
Research Director-Sigma Research
Rr. Soehermin Ari Poedjiati, M.Si
Direktur PT. Iconesia Solusi Prioritas
Vidya Andalita
Researcher PT. Citra Wahana Konsultan
Moderator:
Rudi Hernanda, S.Sn
Koordinator Pengembangan Kegemaran Membaca dan Literasi, Perpustakaan Nasional RI
Catat waktunya:
Image may be NSFW.
Clik here to view.: Rabu, 30 Desember 2020
Image may be NSFW.
Clik here to view.: Pukul 08.00–12.00 WIB
via Zoom
Untuk mengikuti acara tersebut, kamu tidak perlu mendaftar, silakan langsung bergabung melalui:
Tautan Zoom: s.id/webinar-pkm23
ID: 829 0439 8502
Passcode: pkm#e23
Terbuka untuk umum dengan kuota 5.000 peserta. Tersedia e-sertifikat bagi peserta yang mengikuti acara melalui Zoom. Kamu juga dapat menyaksikan acara ini melalui tayangan langsung di YouTube kanal Perpustakaan Nasional RI. Jangan lewatkan.
Salam literasi.
#PerpustakaanNasional
#PeningkatanIndeksLiterasiMasyarakat
The post Webinar Pengukuran Indikator Kinerja Kunci Urusan Perpustakaan appeared first on Student Portal PalComTech.