Hai Palcomster…
Tentu semuanya sudah tidak asing lagi bukan dengan aplikasi power point?
Yups… Microsoft Powerpoint adalah salah satu product keluaran Microsoft yang berfungsi untuk membuat presentasi dalam bentuk slide dan dapat menambahkan file lain berupa audio, video, gambar dan animasi dalam presentasi sehingga presentasi menjadi lebih menarik dan hidup.
Nah pada tutorial kali ini kita akan coba memanfaatkan microsoft power point untuk membuat animasi sederhana.
Berikut tutorialnya.
The post Membuat Animasi Sederhana dengan Microsoft Power Point appeared first on Student Portal PalComTech.